11
Jul 2022
0
PERAN GURU DAN PERKEMBANGAN TIK
PERAN GURU DAN PERKEMBANGAN TEHNOLOGI INFORMASI KOMUNIKASI (TIK). oleh : Wawan Hermawan *) Sepertinya sudah menjadi hal yang layak bahwa pembelajaran di sekolah/madrasah harus dilakukan dengan cara tatap muka di ruang kelas, sehingga terjadi interaksi antara pendidik dan peserta didik dalam sebuah proses pembelajran yang telah didesain atau dirancang sebelumnya melalui Rencana Pelaksanaan pembelajaran (RPP). Kondisi seperti ini nampaknya sudah...
11
Jul 2022
0
PERHELATAN AKBAR AKHIR TAHUN MTsN KOTA CIMAHI
Pertemuan adalah awal dari perpisahan. Demikan bunyi sebuah adagium yang sering terdengar dan sangat populer di telinga kita. Kedua istilah itu (pertemuan dan perpisahan) bagaikan dua sisi mata uang yang satu sama lain saling melengkapi. Logikanya tidak mungkin terjadi perpisahan bila tidak ada pertemuan, demikian pula sebaliknya. Penting kiranya merenungkan sebuah kalimat bijak, “Bila tidak ingin berpisah maka jangan bertemu”....